Bangunlah pagi-pagi.
- Bersyukurlah (kepada Tuhan) tentang segala yang telah Anda miliki.
- Lakukan sesuatu yang produktif, yang tidak sia-sia.
- Lakukan sesuatu yang ‘fun‘, menggembirakan, asyik, tapi bukan bermaksiat.
- Berbuatlah sesuatu untuk orang lain — membantu, memberi, mengantar orang, dan sebagainya.
- Cari sinar Matahari.
- Berolahragalah, bergerak; tidak peduli apa pun, yang penting berolahragalah.
- Buat seseorang tersenyum, bikin orang yang Anda temui senang sehingga ia tersenyum.
- Tunjukkan (sikap) terimakasih pada (atau pujilah) kebaikan seseorang.
- Belajarlah, atau lakukan, sesuatu yang baru.
Nah, tidakkah Anda merasa jauh lebih baik sekarang?
Ini bahasa Inggrisnya:
Creating a Day Worth Living.
That’s it. Now, was not that better?!
- Get up early.
- Express gratitude for what you have.
- Do something productive.
- Do something fun.
- Do something for someone else.
- Get some sunlight.
- Exercise – it doesn’t matter what — just do some exercise.
- Put a smile on someone’s face.
- Express gratitude or compliment someone.
- Learn or do something new.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar